TNI AU. Lanud Sjamsudin Noor gelar doa bersama akhir tahun 2022 dan menyambut tahun baru 2023, kegiatan doa bersama tersebut dilaksanakan di Masjid Nurul Iman dan tempat-tempat Ibadha yang ada di Lanud Sjamsudin Noor. Jumat, (30/12/2022).
Tujuan dilaksanakan doa bersama tersebut untuk mendoakan TNI AU agar lebih baik lagi dan terus mampu melaksanakan tugasnya guna mengamankan wilayah kedaulatan Republik Indonesia khususnya diudara, serta tak ketinggalan pula mendoakan seluruh keluarga besar TNI AU khususnya keluarga besar Lanud Sjamsudin Noor, agar dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya di tahun 2023 senantiasa diberi keselamatan dan selalu dalam lindungan-Nya.
Kegiatan berjalan aman, tertib dan lancar.
[gallery columns="1" size="large" link="file" ids="293101"]